-->

Iklan

Mencari Rumput Sebagai Kerja Tambahan

17 Agustus 2013, 06.45 WIB Last Updated 2014-09-15T23:27:52Z

inikabar.com - Sebagian besar warga kampung Nangkod Leuwihideung Darmaraja Sumedang Jawa Barat sebagai kerja tambahan mencari rumput untuk makan kambing peliharaannya.Sehabis kerja yang lain mereka langsung sorenya mencari rumput untuk makan kambing maupun sapi,tetapi kebanyakannya warga setempat memelihara kambing.

" saya mencari rumput sudah dari dulu untuk makan kambing lumayan sebagai kerja tambahan,kalau kambingnya sudah banyak atau sudah besar bisa kita jual kan lumayan buat tambahan untuk biaya hidup sehari-hari " kata Sumarna (40) warga kampung Nangkod yang sedang mencari rumput kepada inikabar.com,Rabu (14/8/2013).

Kebiasaan mencari rumput bukan hanya dilakukan oleh orang dewasa saja tetapi oleh anak-anak yang masih sekolah juga banyak,mencari rumputnya sehabis pulang sekolah membantu pekerjaan orang tuannya.(ty)

Komentar

Tampilkan

Kabar Terbaru