Tulisan keluhan warganet di media sosial facebook |
INIKABAR.com , JAWA BARAT - Salah seorang warganet mengeluh di media sosial facebook
menjadi viral,warganet tersebut dengan nama acount facebook Meruly
Indrawan menulis keluhannya di Grup facebook Media Online Sumedang ditulis pada hari Jumat malam (14/2/2020)
pada jam 20:38 WIB ditujukan kepada Humas Polres Sumedang.Warganet tersebut
sedang mengendarai mobil ternyata didepan
kendaraanya ada mobil Elf sedang ugal-ugalan.
Ternyata dengan tulisan warganet tersebut di grup facebook Media Online Sumedang ditanggapi
komentar oleh warganet lainnya,mulai berita ini ditulis yang berkomentar sudah
mencapai 104 dengan berbagai macam komentar yang ditulisnya.Mungkin warganet
tersebut kesal karena mobil kendaraan umum Elf sering melihat ugal-ugalan
dijalan raya Sumedang.
Tulisan komentar warganet |
Warganet berharap kepada pihak terkait Kepolisian dan Dinas
Perhubungan agar bisa menindak tegas kendaraan umum yang sering ugal-ugalan
terutama yang sering kendaraan umum Elf Jurusan Bandung Cirebon yang melewati
jalan Raya di Kabupaten Sumedang Jawa Barat.